Selasa, 02 Maret 2010

FONT HANACARAKA JAWA



aksara jawa
Cara cepat menulis jawa dengan Font HANACARAKA
  • Hanacaraka font yang sudah terinstall dalam system komputer Anda dengan benar, dapat digunakan dengan berbagai macam software baik word processing, desktop publishing, graphics editor.
  • Dengan Hanacaraka font penulisan aksara jawa menjadi mudah dan hasilnya laksana tulisan pujangga sastra jawa klasik yang sudah mumpuni.
  • Semua pemformatan teks pada MS Word seperti Bold, Italic, Underline, Pewarnaan dapat diperlakukan dengan baik pada Hanacaraka font ini, sehingga anda dapat berkreasi sesuai dengan selera Anda.
  • Pencetakkan hasil tulisan Andapun akan membuat Anda takjub karena hasil tulisan Anda benar-benar seperti penulis aksara jawa yang sudah mahir.
  • Kemahiran dalam penulisan aksara jawa ini akan bertambah dengan sendirinya jika anda sering belajar dalam pengetikan dengan font ini.

Download FONT HANACARAKA JAWA


http://hanacaraka.fateback.com

 
UPDATE : Anda juga bisa menggunakan software CARAKAN untuk lebih mudahnya. Silahkan Download DISINI


Tidak ada komentar:

Posting Komentar

 

Ping

Computers Top Blogs Computers Blogs My Ping in TotalPing.com pingoat_9.gif